*Sektor EBT Masih Jadi Incaran Investor di Tahun Ini, Cek Rekomendasi Sahamnya*
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Investor masih mengincar saham-saham emiten sektor energi baru dan terbarukan (EBT) karena dinilai memiliki prospek yang cukup baik dalam jangka waktu panjang.
Direktur Utama Mandiri Sekuritas, Oki Ramadhana mengatakan, saham-saham di sektor EBT menunjukkan pergerakan yang mengesankan. “Sehingga tidak menutup kemungkinan perusahaan sektor EBT ini menjadi perusahaan unggulan pada 2024 dan tahun berikutnya,” ujar Oki kepada Kontan.co.id, Kamis (4/1).
Selain itu, Oki menilai, saham dari emiten energi baru dan terbarukan cukup menjanjikan dan memberikan keuntungan untuk para investor. Apalagi, pemerintah juga sedang gencar menggerakan energi hijau guna mencapai target Net Zero Emission (NZE) pada 2060.
https://investasi.kontan.co.id/news/sektor-ebt-masih-jadi-incaran-investor-di-tahun-ini-cek-rekomendasi-sahamnya
Warta Ekonomi: Dua Tahun Berturut, Anak Perusahaan ESSA Kembali Raih Penghargaan Proper Hijau
2024-01-03 08:35:46.12 GMT
https://wartaekonomi.co.id/read524892/dua-tahun-berturut-anak-perusahaan-essa-kembali-raih-penghargaan-proper-hijau
PageExcerpt:
Warta Ekonomi, Jakarta - PT ESSA Industries Indonesia Tbk melalui anak perusahaannya PT Panca Amara Utama (PAU) berhasil memperoleh peringkat Proper Hijau untuk kedua kalinya secara berturut-turut. Penghargaan tersebut menunjukkan keberhasilan yang ...
*Gibran Punya Program Susu Gratis, Saham ULTJ, CMRY, ROTI Bakal Tersengat?*
Bisnis.com, JAKARTA – Program susu dan makan siang gratis, yang tertuang dalam janji kampanye calon wakil presiden (cawapres) Gibran Rakabuming Raka, diperkirakan menjadi katalis positif bagi emiten susu, seperti ULTJ, CMRY, dan ROTI.
Senior Investment Information Mirae Asset Sekuritas Nafan Aji Gusta meyakini bahwa euforia pemilihan umum atau pemilu memiliki dampak besar secara umum, serta bagi emiten-emiten yang memang bersinggungan dengan pesta demokrasi tersebut.
Oleh karena itu, dia menilai program susu gratis yang diusung Gibran akan menjadi katalis positif bagi saham PT Ultrajaya Milk Industry & Trading Company Tbk. (ULTJ), PT Cisarua Mountain Dairy Tbk. (CMRY) atau Cimory, dan PT Nippon Indosari Corpindo Tbk. (ROTI) atau Sari Roti.
https://m.bisnis.com/amp/read/20240102/189/1728786/gibran-punya-program-susu-gratis-saham-ultj-cmry-roti-bakal-tersengat
*Further Outlooks*
*Bank ARTO’s management is confident in achieving around 35% loan growth in 2023* through its lending products and collaborative financing with partners. However, *Syariah Financing outstanding may continue to decline in 4Q23.*
*A further decline in Net Interest Margin (NIM) is anticipated in 4Q23*, mainly *influenced by increased pressure from the Cost of Funds (CoF)* due to a recent raise in Bank Indonesia's 7-day repurchase agreement rate.
*In terms of asset quality, ARTO sees its 2-3% NPL ratio as manageable, with an expected cost of credit around 4.5% in 2023.* Plans involve *raising the NPL coverage ratio to over 200%.* The bank hints at potential loan growth of up to 20% for the next year.
*Valuation*
In comparison to other digital banks, *ARTO appears to be overvalued*, given *its current Price-to-Earnings Ratio (PER) of 717.00x*, surpassing the *industry average of 113.13x*. Additionally, *its Price-to-Book Value (PBV) of 5.77x* exceeds *the industry average of 2.25x*.
*Broker Summary Analysis*
*ARTO, in the past month, has been accumulated quite significantly* with a total of 25 brokerages buying and 59 brokerages selling the stock.
The main accumulator of the stock are *ZP (Maybank Sekuritas Indonesia), BB (Verdhana Sekuritas Indonesia) and RX (Macquarie Sekuritas Indonesia), with a combined 160 million shares*. While the *top 3 sellers are only distributing 80 million shares* combined.
*ZP's (Maybank Sekuritas Indonesia) accumulation* is seen to be quite recent with the last 2 weeks still accumulating 65 million shares.
*By CAK Investment Club*
*MBMA potensi bisa HOLD dan BUY jika mampu break dan bertahan di atas 580*. Resist terdekat di 595-640 dan 675. Rawan SOS jika masih gagal bertahan di atas 580. Support terdekat di 515-530 jangan sampe jebol.
*Disclaimer On - BCA Sekuritas*
REMINDER BRIS resist dekat di 1665..
Jika break next resist 1820 dan 2020.
Stoploss 1610
weekly macd sudah golden cros
*🪨 Batu Bara – Katalis Positif dari China*
_by Stockbit Sekuritas_
Harga saham produsen batu bara serempak naik pada penutupan bursa hari Selasa (2/1), dengan ADRO (+4,62%), BUMI (+11,76%), INDY (+6,27%), dan ITMG (+2,83%).
Kenaikan harga saham tersebut bertepatan dengan kabar bahwa China kembali menerapkan tarif bea masuk atas batu bara dari Rusia. Aturan ini sebelumnya sempat dicabut pada Mei 2022 untuk menekan dampak gangguan suplai akibat konflik Rusia–Ukraina. Rusia sendiri saat ini merupakan eksportir batu bara kedua terbesar untuk China.
Adapun negara-negara eksportir batu bara utama lainnya – seperti Indonesia dan Australia – tidak dikenakan tarif bea impor karena memiliki perjanjian perdagangan bebas (free trade) dengan China. Pada November 2023, impor batu bara dari Indonesia ke China mengalami kenaikan +16% MoM menjadi 18,33 juta ton.
Di sisi lain, data PMI manufaktur China sedang berada dalam tren naik hingga mencapai level 50,8 pada Desember 2023.
*📄 Stockbit Commentary*
Penerapan kembali tarif impor atas batu bara asal Rusia dan peningkatan aktivitas manufaktur China berpotensi meningkatkan permintaan batu bara dari Indonesia. Kementerian ESDM sendiri memproyeksikan volume ekspor batu bara dapat tumbuh pada 2024, sejalan dengan kenaikan target produksi batu bara nasional sebesar 710 juta ton (vs. target produksi 2023: 694,5 juta ton).
Per 9M23, beberapa emiten batu bara memiliki porsi penjualan yang cukup besar ke China, seperti ADRO (19,5% dari total penjualan), ITMG (28,7%), dan BSSR (59,8%).
--------------------------
Anggaraksa Arismunandar (AnggaAris)
Sr. Investment Analyst Stockbit
*ACES – Trading Buy, entry range: 680-715*
Target Price 1: 735-755
Target Price 2: 775-790
Stop Loss: < 670-675
Rawan SOS jika belum mampu break dan bertahan di 735-755
*Disclaimer On – BCA Sekuritas*
*Adaro Energy (ADRO) Tetapkan Kurs Tengah untuk Pembagian Dividen Interim*
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. PT Adaro Energy Indonesia Tbk (ADRO) menetapkan kurs konversi yang digunakan untuk pembagian dividen tunai interim.
Dalam pengumuman di Bursa Efek Indonesia, Selasa (2/1), kurs tengah dividen ADRO didasarkan atas kurs tengah Bank Indonesia tanggal 2 Januari 2024, yaitu senilai Rp 15.439 per dolar AS.
Emiten pertambangan batubara ini akan membagikan dividen interim senilai US$ 400 juta, yang berasal dari laba bersih ADRO pada periode sembilan bulan 2023. Dengan demikian jumlah keseluruhan dividen tunai interim yang akan dibagikan ADRO dalam mata uang rupiah adalah sebesar Rp 6,17 triliun. Dividen ini akan dibagikan untuk 30,88 miliar saham.
Dus, pemegang satu saham ADRO akan mendapat dividen sebesar Rp 199,98 per saham. Pembayaran dividen akan dilakukan pada 12 Januari 2024
ADRO Chart by TradingView
https://amp.kontan.co.id/news/adaro-energy-adro-tetapkan-kurs-tengah-untuk-pembagian-dividen-interim
Tuesday 02/Jan/2024 at 16:48
*JASA MARGA CATAT ADANYA PENINGKATAN LALU LINTAS DI RUAS TOL REGIONAL.*
IQPlus, (2/1) - Jasamarga Nusantara Tollroad Regional Division (JNT) mencatat terjadi peningkatan volume lalu lintas pada hari H Tahun Baru 2024, 1 Januari 2024 di beberapa ruas tol luar Pulau Jawa.
Dalam siaran pers Jasa Marga (2/1) disebutkan Untuk wilayah Medan, tercatat 44.859 kendaraan melintasi Ruas Tol Medan-Kualanamu-Tebing Tinggi, meningkat 104,6% dibandingkan lalu lintas harian normal 2023 (21.929 kendaraan).
Peningkatan tertinggi terjadi pada Gerbang Tol (GT) Tebing Tinggi. Tercatat pada tanggal 1 Januari 2024 sejumlah 29.314 kendaraan melintasi GT Tebing Tinggi arah Kota Medan, meningkat 262,6% dibandingkan lalu lintas harian normal 2023 sebesar 8.085 kendaraan.
http://www.iqplus.info/news/stock_news/jsmr-jasa-marga-catat-adanya-peningkatan-lalu-lintas-di-ruas-tol-regional,00160451.html
*Mulai Berlaku 1 Januari 2024, Segini Bunga Baru Pinjol, Denda, dan Simulasinya*
_*Mulai 1 Januari 2024, berlaku aturan bunga baru pinjol. Berikut besaran bunga pinjol yang baru beserta denda dan simulasinya.
Bisnis.com, JAKARTA — Aturan baru terkait batas maksimum manfaat ekonomi atau bunga pinjaman online (pinjol) yang diatur Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mulai berlaku awal tahun ini. Bukan hanya bunga pinjol, OJK juga mengatur batas maksimum denda keterlambatan, baik untuk pendanaan produktif maupun konsumtif.
Aturan itu tertuang di dalam Surat Edaran OJK (SEOJK) Nomor 19/SEOJK.06/2023 tentang Penyelenggaraan Layanan Pendanaan Bersama Berbasis Teknologi Informasi yang diteken pada 8 November 2023.
https://finansial.bisnis.com/read/20240102/563/1728714/mulai-berlaku-1-januari-2024-segini-bunga-baru-pinjol-denda-dan-simulasinya
*Indika Energy (INDY) Kantongi Pinjaman Rp4,64 Triliun dari Bank Mandiri & BNI*
_*Fasilitas pinjaman dari Bank Mandiri dan BNI akan digunakan Indika Energy (INDY) untuk membayar utang perseroan.*_
Bisnis.com, JAKARTA – PT Indika Energy Tbk. (INDY) mengantongi fasilitas pinjaman senilai US$300 juta setara Rp4,64 triliun dari PT Bank Mandiri (Persero) Tbk.
(BMRI) dan PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. (BBNI).
Sekretaris Perusahaan Indika Energy Adi Pranomo mengatakan perseroan bersama anak usaha menandatangani fasilitas pinjaman dari BMRI dan BBNI pada 28 Desember 2023. Anak usaha INDY yang bertindak sebagai penanggung awal perjanjian pinjaman ini adalah PT Tripatra Engineering, PT Tripatra Engineers and Construction, dan Tripatra (Singapore) Pte.Ltd.
https://market.bisnis.com/read/20240103/192/1728976/indika-energy-indy-kantongi-pinjaman-rp464-triliun-dari-bank-mandiri-bni
*ULTJ BUY IF > 1,670*
ULTJ rebound dan akan tes res kuat jangka pendek di 1,670. Break level tersebut, ULTJ akan menuju 1,790. Stoploss < 1,600.
Disc On
*MBMA*
*"Emiten Boy Thohir (MBMA) Rampungkan Suntikan Modal Tiga Anak Usaha"*
Selasa, 2 Januari 2024 | 17.15 WIB
Reporter: Artha Adventy | Editor: Ibad Durrohman
Bisnis.com, JAKARTA — Emiten Garibaldi ‘Boy’ Thohir PT Merdeka Battery Materials Tbk. (MBMA) melakukan peningkatan modal tiga anak usaha yaitu PT Bukit Smelter Indonesia, PT Merdeka Mega Industri dan PT Cahaya Smelter Indonesia.
_*Corporate Secretary Merdeka Battery Materials Deny Greviantana Wijaya mengatakan peningkatan modal tiga anak usaha ini merupakan upaya memperkuat posisi keuangan dan struktur modal anak usaha.*_
_*Secara lebih rinci, PT Merdeka Mega Industri merupakan anak perusahaan langsung MBMA dengan kepemilikan sebesar 99%. Sementara itu, PT Bukit Smelter Indonesia dan PT Cahaya Smelter Indonesia merupakan anak perusahaan tidak langsung MBMA dengan kepemilikan sebesar 50,1% melalui PT Merdeka Industri Mineral.*_
Adapun MIM sendiri merupakan salah satu anak usaha yang akan mendapatkan dana hasil IPO dari MBMA. Hal itu tertuang dalam prospektus IPO bahwa sebagian dana akan dilakukan untuk penyetoran modal kepada PT Merdeka Industri Mineral. Namun demikian modal tersebut justru akan digunakan untuk penyetoran modal dan pemberian pinjaman kepada PT Sulawesi Industri Parama untuk pembangunan HPAL.
PT Merdeka Industri Mineral sendiri baru saja mendapatkan hak tagih dari MBMA atas utang PT Zhao Hui Nickel sebesar US$121,59 juta atau setara Rp1,87 triliun (kurs jisdor Rp15.414).
Corporate Secretary MBMA Deny Greviartana Wijaya mengatakan MBMA menandatangani perjanjian dengan anak usaha PT Merdeka Industri Mineral untuk pengalihan hak tagih atas piutang terhadap PT Zhao Hui Nickel berdasarkan perjanjian pinjaman pemegang saham tertanggal 30 Maret 2023.
“Sepakat MBMA mengalihkan, memberikan dan menyerahkan dengan cara novasi hak-hak dan kewajiban-kewajibannya atas jumlah pokok senilai US$121,59 juta,” tulis Deny dalam keterbukaan informasi publik.
Lebih lanjut, Denny menjelaskan setelah perjanjian ini efektif yaitu per 22 Desember 2023, MIN akan menjadi kreditur baru dari piutang dengan PT Zhao Hui Nickel.
Deny mengklaim pengalihan piutang ini memberikan dampak positif kepada MBMA yang pada akhirnya dapat menciptakan nilai tambah bagi pemegang saham MBMA secara tidak langsung.
•••••••••••••
https://market.bisnis.com/read/20240103/192/1729064/emiten-boy-thohir-mbma-rampungkan-suntikan-modal-tiga-anak-usaha?utm_source=Whatsapp&utm_medium=Referral&utm_campaign=Mobile_Share
*Optimalkan IT dan Kolaborasi, Bank Jago (ARTO) Perbesar Porsi Dana Murah*
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sejumlah bank digital melakukan banyak cara untuk mengejar dana murah untuk memperkuat likuiditas. Hal itu juga dilakukan PT Bank Jago Tbk (ARTO) yang terus memperbesar porsi dana murah. Salah satu cara yang dilakukan adalah mengoptimalkan sistem IT aplikasi Bank Jago.
Direktur Kepatuhan & Corporate Secretary Bank Jago, Tjit Siat Fun, menyampaikan tampilan dan sistem aplikasi Bank Jago saat ini telah disesuaikan dan dipersonalisasi agar kompatibel dengan kebutuhan masing-masing nasabah.
https://amp.kontan.co.id/news/optimalkan-it-dan-kolaborasi-bank-jago-arto-perbesar-porsi-dana-murah
ESSA break last high 550
break resist ini membuka peluang essa membentuk double bottom dgn target 605 jika break resist down channel 570 membuka peluang rally lebih jauh lagi (disc on)
BRIS skrg lagi uji resist 1820 dan nextnya 2020... yg 1820 ini level crucial krn higher high jadi pola cup and handle juga
Читать полностью…ESSA bisa di HOLD selama kuat di atas 560. resist etrdekat di 590-635. masih inline
Читать полностью…MTEL and Finnet Presents E-Meterai and E-Sign.
MTEL and Finnet Indonesia strengthen digitalization by presenting digital seals (e-Meterai) and electronic signatures (e-Sign). According to Finnet, the digitization of e-Meterai and e-Sign was presented to digitize business processes at Mitratel. The implementation of e-Meterai and e-Sign through integrated applications is expected to provide added value to increase efficiency, flexibility, and speed in running the company's business processes.
*PGEO potensi BUY jika mampu break dan bertahan di atas 1265*
Target Price 1: 1290-1315
Target Price 2: 1350-1370
Stop Loss: < 1215-1220
Rawan SOS jika belum mampu break dan bertahan di 1265-1290
*Disclaimer On – BCA Sekuritas*
*Simak Rekomendasi Saham PTPP, di Tengah Proyek yang Berjalan Ramai di Tahun 2024*
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. PT PP Tbk (PTPP) diproyeksi tetap mencetak kinerja solid di tahun 2024. Dorongan dari pemerintah untuk segera menyelesaikan Proyek Strategis Nasional (PSN) bakal menjadi pendukung bagi emiten konstruksi pelat merah tersebut.
Analis Mandiri Sekuritas Farah Rahmi Oktaviani dan Adrian Joezer memaparkan, proyek Kalibaru akan menjadi penggerak pendapatan PTPP di tahun 2024. Seperti diketahui, PTPP telah berpartisipasi dalam pengembangan terminal peti kemas baru Tanjung Priok atau disebut Pelabuhan Kalibaru sejak tahun 2012.
https://investasi.kontan.co.id/news/simak-rekomendasi-saham-ptpp-di-tengah-proyek-yang-berjalan-ramai-di-tahun-2024
*Pendapatan Gendut, Defisit APBN Menciut*
KONTAN.CO.ID-JAKARTA. Ruang fiskal pemerintah kembali terbuka lebar sejalan dengan menciutnya defisit Anggaran Pendapatan dan belanja Negara (APBN) 2023. Hal ini seharusnya menjadi modal yang cukup bagi pemerintah untuk menjalani perekonomian tahun depan yang kemungkinan masih diliputi ketidakpastian pasar global maupun domestik.
Kementerian Keuangan (Kemkeu) mencatat, defisit APBN 2023 sebesar Rp 337,6 triliun setara 1,65% dari produk domestik bruto (PDB). Angka ini jauh di bawah target awal APBN 2023 yang sebesar Rp 598,2 triliun atau 2,84% PDB dan di bawah target dalam Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 75 Tahun 2023 sebesar Rp 479,9 triliun atau 2,27% PDB.
https://insight.kontan.co.id/news/pendapatan-gendut-defisit-apbn-menciut
*Awal 2024, AKR Corporindo (AKRA) Masuk Indeks Pefindo i-Grade*
_*PT AKR Corporindo Tbk. (AKRA) masuk konstituen Indeks Pefindo i-Grade periode Januari sampai dengan Juni 2024.*_
Bisnis.com, JAKARTA – PT AKR Corporindo Tbk. (AKRA) resmi masuk sebagai konstituen Indeks Pefindo i-Grade untuk periode Januari sampai dengan Juni 2024.
Direktur dan Sekretaris Perusahaan AKRA Suresh Vembu menyampaikan keputusan itu diambil berdasarkan hasil evaluasi PT Pemeringkat Efek Indonesia dan Bursa Efek Indonesi
https://market.bisnis.com/read/20240102/192/1728774/awal-2024-akr-corporindo-akra-masuk-indeks-pefindo-i-grade
*Ciri2 saham multibagger*
https://www.instagram.com/p/C1lCPPSrnR1/?igsh=MXR6dGtmanM2d3hjOA==
=======================
*Value Stock Vs Growth Stock cocok yang mana dengan Profile investasi kamu ?*
https://www.instagram.com/p/C1mNKR_yCMM/?igsh=MWdsMjhicWh2OW56aA==
Like♥️, Share✅ this content jika kalian berasa bermanfaat dan Follow🔷 Me For more content on financial industry ⬇️
Disc On